Tsunami Jepang, Bencana 1000 Tahunan?

Tsunami hantam Jepang (AP Photo/ Kyodo News )

Tsunami yang menerjang timur laut Jepang, Jumat pekan lalu diduga merupakan bencana ‘langganan’ yang berulang tiap 1000 tahun. Perkiraan ini disampaikan ahli seismologi Roger Musson.

Musson menjelaskan, ada kemiripan antara peristiwa pekan lalu itu dengan gelombang besar yang menyapu pantai Sendai tahun 869 Masehi. Menurutnya, saat itu gerakan bawah laut yang menghasilkan tsunami tak biasa terjadi di wilayah ini. Baca pos ini lebih lanjut